Jumat, 25 September 2020

FILOSOFI LOGO HMI MPO KOMISARIAT IAIN FM PAPUA


1. Warna Dasar Hitam mengandung makna kedalaman ilmu seperti yang dikutip dalam MARS Hijau Hitam dengan harapan kader-kader HMI MPO Komosariat IAIN FM Papua siap menimbah ilmu serta menyelam dalam kelautan ilmu yang ada dalam Organisasi HMI MPO Komisariat IAIN FM Papua.

2. Bulan Sabit berwarna hijau memiliki makna kejayaan seperti yang di kutip dalam MARS HMI dengan harapan agar kader-kader HMI MPO Komisariat IAIN FM Papua menjaga eksistensi serta memiliki keteguhan iman dalm berorganisasi.

3. Burung Cendrawasi berwarna putih selain mengandung makna ketulusan beramal, burung cendrawasih melambangkan etnis asli orang papua sebagaimana yang kita tau HMI MPO IAIN FM berada di tanah Papua.

4. Padi yang dihadirkan di sini memiliki makna yang sama dengan lambang kenegaraan Republik Indonesia namun padi di HMI MPO Komisariat IAIN FM Papua lebih fokus kepada filosofi keilmuan padi yang ada pada setiap kader.

FILOSOFI LOGO HMI MPO KOMISARIAT IAIN FM PAPUA

1. Warna Dasar Hitam mengandung makna kedalaman ilmu seperti yang dikutip dalam MARS Hijau Hitam dengan harapan kader-kader HMI ...